Nama :
Ersus Saeful Hidayat
NIM :
49012050
JURUSAN :
TKJMD (Teknik Komputer Jaringan Media
Digital) – STEI - ITB
Array berguna menyimpan sejumlah nilai/data yang
memiliki tipe data sama dan akan menempati lokasi/alamat memory yang
berbeda-beda. Tiap nilai/data dalam array disebut elemen array. Tiap elemen
array diidentifikasi dengan menggunakan indeks, sehingga untuk mengakses nilai
harus melalui indeks. Indeks pada elemen array selalu dimulai dengan 0. Mendeklarasikan
array dalam pemograman C++ dilakukan dengan tanda [] (bracket).
Bentuk umumnya sebagai berikut:
Tipe_data
nama_array [jumlah_elemen_array];
7.1.1. Mengisi dan Menampilkan Elemen Array
Mengisi nilai ke dalam elemen array dapat dilakukan
dengan memasukkan nilai pada setiap elemen. Dapat juga dengan cara menggunakan
pengulangan (looping).
Sebagai contoh pengisian 10 elemen array sebagai
berikut:
For
(int C=0; C <10; C++)
{
cout << “B << C <<
”]=”;
cin >> B[C];
}
Untuk menampilkan elemen array juga 1dengan konsep
yang sama seperti pengisian elemen array.
Link Video Mengisi Menampilkan Elemen Array klik disini
Source code :
/*==================================================================
Program Mengisi Menampilkan Elemen Array
Microsoft Visual Studio C++ 2012
Modul 7_1_1
Nama : Ersus
Saeful Hidayat
NIM :
49012050
Jurusan : TMD
(Teknologi Media Digital)- STEI - ITB
==================================================================*/
#include <iostream>
using namespace std;
int main()
{
int Nama_Array[10];
cout <<
" Masukan nilai
pada : "
<< endl;
for (int C = 0; C < 10; C++)
{
cout
<< " Elemen
[" << C <<
"] = ";
cin
>> Nama_Array [C];
}
cout <<
"\n";
cout <<
" Tampilkan
nilai yang dimasukan : " << endl;
for (int D = 0; D < 10; D++)
{
cout
<< " Nilai yang
terdapat pada elemen ke ";
cout
<< D+1 << "
= " << Nama_Array
[D] << endl;
}
cout <<
"\n";
system("pause");
return 0;
}
7.1.2.
Inisialisasi Array
Inisialisasi elemen-elemen array dapat langsung dideklarasikan. Pengisian
elemen array secara langsung berguna bila pada elemen array yang bersangkutan
tidak diisi dengan nilai yang baru.
Bentuk umum inisialisasi sebagai berikut:
Type_data
nama_array [jumlah_array_N] = {nilai1, nilai2,..,nilaiN}
Link Video Inisialisasi Array klikdisini
Source code :
/*==================================================================
Program Inisialisasi dan Perubahan nilai elemen Array
Microsoft Visual Studio C++ 2012
Modul 7_1_2
Nama : Ersus
Saeful Hidayat
NIM :
49012050
Jurusan : TMD
(Teknologi Media Digital)- STEI - ITB
==================================================================*/
#include <iostream>
using namespace std;
int main()
{
int C[5] = {5, 10, 15, 20, 25};
cout <<
" Nilai awal
pada elemen Array : "
<< endl;
cout <<
" C [0] =
" << C [0]
<< endl;
cout <<
" C [1] =
" << C [1]
<< endl;
cout <<
" C [2] =
" << C [2]
<< endl;
cout <<
" C [3] =
" << C [3]
<< endl;
cout <<
" C [4] =
" << C [4]
<< endl << endl;
// Perubahan nilai elemen 1 & 2
C [0] = 12;
C [1] = 25;
cout <<
" Setelah
Perubahan nilai Array : " << endl;
cout <<
" C [0] =
" << C [0]
<< endl;
cout << " C [1] = " << C [1] << endl;
cout <<
" C [2] =
" << C [2]
<< endl;
cout <<
" C [3] =
" << C [3]
<< endl;
cout <<
" C [4] =
" << C [4]
<< endl << endl;
system("pause");
return 0;
}
7.1.3. Pencarian
Nilai pada Array
Pencarian nilai yang terdapat pada elemen Array merupakan salah satu
masalah yang sering muncul pada saat menggunakan array jika ingin mencari
maupun menampilkan nilai yang telah dimasukkan pada elelem array dan pada
elemen keberapa nilai disimpan.
Link Video Pencarian Nilai Elemen Array klik disini
Source code :
/*==================================================================
Program Pencarian Nilai elemen Array Microsoft Visual
Studio C++ 2012
Modul 7_1_3
Nama : Ersus
Saeful Hidayat
NIM :
49012050
Jurusan : TMD
(Teknologi Media Digital)- STEI - ITB
==================================================================*/
#include <iostream>
using namespace std;
int main()
{
int A[1];
int Nilai;
cout <<
" Nama : Ersus
Saeful Hidayat "
<< endl;
cout <<
" NIM : 49012050 " << endl << endl;
cout <<
" Nilai pada :
" << endl
<< endl;
for (int C = 0; C < 10; C++)
{
cout
<< " Indeks
[" << C <<
"] = ";
cin
>> A[C];
}
cout <<
endl;
cout <<
" Nilai yang
dicari adalah : ";
cin >>
Nilai;
for (int D = 0; D < 10; D++)
{
if (A[D] == Nilai)
{
cout
<< " Nilai
terdapat pada indeks ke " << D << endl;
break;
}
}
cout <<
"\n";
system("pause");
return 0;
}
7.1.4. Array
Karakter
Kumpulan karakter disebut dengan istilah teks (string), elemen array
bertipe karakter biasanya menyimpan deretan karakter.
Bentuk umumnya sebagai berikut:
Char nama_array
[jumlah_elemen_array];
Jika ingin mendeklarasikan variable dengan 6 karakter, sintaknya sebagai
berikut:
Char namaku[6] =
{‘E’,’R’,’S’,’U’,’S’,’\0’};
Karakter terakhir, ‘\0’ disebut karakter null, karakter yang digunakan
sebagai terminator dari sebuah string.
Penulisan diatas dapat dipermudah/diringkas guna menghindari kesalahan
penulisan menjadi:
Char namaku[6] =
“ERSUS”
Ukuran tipe data char = 1 byte, sehingga ukuran memori yang dibutuhkan
pendeklarasian diatas 6 byte.
Link Video Array Karakter klikdisini
Source code :
/*==================================================================
Program Array Karakter Microsoft Visual Studio C++ 2012
Modul 7_1_4
Nama : Ersus
Saeful Hidayat
NIM :
49012050
Jurusan : TMD
(Teknologi Media Digital)- STEI - ITB
==================================================================*/
#include <iostream>
using namespace std;
int main()
{
char NAMAKU [6] = {'E','R','S','U','S','\0'};
char NAMAMU [6] = "MELIA";
for (int C = 0; C < 6; C++)
{
cout
<< NAMAKU [C];
}
cout <<
endl;
cout <<
NAMAMU;
cout <<
endl << endl;
cout <<
" Jumlah Elemen
NAMAKU : "
<< sizeof (NAMAKU) << endl;
cout <<
" Jumlah Elemen
NAMAMU : "
<< sizeof (NAMAMU) << endl <<
endl;
system("pause");
return 0;
}
Terimakasih! Semoga dapat
bermanfaat dan dapat difahami.
No comments:
Post a Comment