Monday, October 29, 2012

Tugas Modul 3 menghitung Volume Limas Segitiga dan Volume Bola

Tugas Modul 3 tentang bagaimana cara menghitung volume Limas segitiga dan volume bola.

Berikut adalah Link dari cara menghitung volume limas segitiga dan volume bola dengan menggunakan control flow dalam  bahasa C :

http://youtu.be/EZ5hwwcGLoU

Dan berikut adalah syntaxnya :
#include <stdio.h> // mengakses file library stdio.h
#include <stdlib.h> // mengakses file library yang salag satu fungsinya adalah system("pause")

int main (void) // fungsi dalam pemograman C yang harus ada
{
   
    int pilih,ulang; // Deklarasi Variabel bertipe integer
    float alas, tinggi, v, r; // Deklarasi Variabel bertipe float
    ulang = 2 ; // inisialisasi kondisi
    do // perulangan semua program dikerjakan
    {
   
    printf("Pilihlah Menu di bawah ini \n"); // cetak pada layar
    printf("------------------------------\n"); // cetak pada layar
    printf("1. Menghitung Volume Limas Segitga \n"); // cetak pada layar
    printf("2. Menghitung Volume Bola \n"); //cetak pada layar
    printf(" Ketik angka 1 atau 2 untuk melakukan perhitungan : ");//cetak pada layar
    scanf_s("%d",&pilih);// input berupa variabel bertipe integer
       
        switch (pilih) // Perintah Seleksi menggunakan Switch
        {
        case 1:
        printf("Menghitung Volume Limas Segitiga\n");// cetak pada layar
        printf("-----------------------------------\n"); // cetak pada layar
        printf("Masukan Luas Alas : "); //cetak pada layar
        scanf_s("%f",&alas); // input berupa variabel bertipe float
        printf("Masukan Tinggi : "); // cetak pada layar
        scanf_s("%f", &tinggi);//input berupa variabel bertipe float
        v= alas*tinggi/3;// perintah penugasan perhitungan
        printf("Volume Limas Segitiga : %f\n",v);// cetak output
        break; //jika intruksi yang di tunjuk case bernilai true, dgn intruksi break maka akan langsung meloncat ke intruksi selanjutnya
        case 2: //
            printf("Mengitung Volume Bola \n"); //cetak pada layar
            printf("--------------------------\n");//cetak pada layar
            printf("Masukan Jari-jari bola :"); // cetak pada layar
            scanf_s("%f",&r); // input berupa variabel bertipe float
            v= (4*3.14*r*r*r)/3; // perintah penugasan perhitungan
            printf("Volume Bola : %f\n",v); // cetak output
        break; //jika intruksi yang di tunjuk case bernilai true, dgn intruksi break maka akan langsung meloncat ke intruksi selanjutnya
        default: // jika kondisi di case tidak ada yang true maka intruksi pada default dikerjakan
            printf("Anda tidak mengetik angka 1 atau 2\n");
        return(0);
        }
    }while(ulang!=0);//nilai kondisi diperiksa, jika bernilai true maka mengulangi mengerjakaan loop, jika kondisi false kelar mengerjakan intruksi selanjutnya   
system("pause");
return(0);}

No comments:

Post a Comment